Kadek Dwi Armika: Sang Seniman Layang-Layang yang Menghidupkan Laut di Langit

Home Kadek Dwi Armika: Sang Seniman Layang-Layang yang Menghidupkan Laut di Langit Sebelum menjadi pajangan permanen, Kadek Dwi Armika dan timnya sempat menerbangkan layang-layang Barunaya sebagai perayaan dan pembuktian presisi karya (Foto: Dokumentasi) Banyak orang menekuni seni layang-layang di dunia, khususnya di Bali. Namun, hanya sedikit yang mampu memadukan unsur seni, teknik, dan presisi hingga […]
Tari Barong Ket: Warisan Budaya Bali yang Mendunia

Home Tari Barong Ket: Warisan Budaya Bali yang Mendunia Tari Barong Ket, Warisan Budaya Takbenda Dunia yang Diakui UNESCO (Foto: Mahendra) Tari Barong Ket merupakan salah satu tarian tradisional Bali yang paling terkenal dan kerap dipentaskan untuk wisatawan, baik domestik maupun mancanegara. Tarian ini bukan sekadar hiburan, tetapi juga memiliki makna spiritual yang dalam menggambarkan […]
Menikmati Sore Penuh Budaya di Samasta Lifestyle Village, Jimbaran

Home Menikmati Sore Penuh Budaya di Samasta Lifestyle Village, Jimbaran Pementasan Barong, ikon budaya Bali yang sarat akan makna spiritual dan nilai moral, digelar setiap hari pada pukul 17.30 dan 19.00 WITA (Foto: Mahendra) Tempat ideal untuk kuliner, hiburan keluarga, dan mengenal budaya Bali lebih dekat Samasta Lifestyle Village, yang berlokasi di Jl. Wanagiri, Jimbaran […]
Bali dan Laju Pertumbuhan Pariwisata: Antara Kemajuan dan Teguran Alam

Home Bali dan Laju Pertumbuhan Pariwisata: Antara Kemajuan dan Teguran Alam Pantai Tegal Wangi di Jimbaran tampak begitu indah dan alami pada masa pandemi, ketika aktivitas wisata berhenti dan alam seakan beristirahat (Foto: Mahendra) Pulau Dewata yang Berubah Wajah Bali, yang selama ini dikenal sebagai Pulau Dewata, kini menghadapi fase perubahan besar. Laju pembangunan yang […]
The Big Bounce Asia Hadir di Bali: Wahana Seru untuk Liburan Keluarga

Home The Big Bounce Asia Hadir di Bali: Wahana Seru untuk Liburan Keluarga Anak-anak aktif yang gemar bereksplorasi tampak antusias mencoba wahana panjat menggunakan kaki dan tangan di Bali Big Bounce. (Foto: Mahendra) NUSA DUA – The Big Bounce Asia kini hadir di Peninsula Island, Nusa Dua, Bali. Event besar ini langsung mencuri perhatian masyarakat […]
Pesona Alam dan Spiritual Uluwatu: Harmoni Tebing, Laut, dan Pura Suci

Home Pesona Alam dan Spiritual Uluwatu: Harmoni Tebing, Laut, dan Pura Suci Pura Uluwatu bukan sekadar tempat wisata, melainkan juga penjaga spiritual Bali yang telah berdiri kokoh berabad-abad lamanya. (Foto: Moonstar) BALI – Di ujung barat daya Pulau Bali, berdiri megah sebuah pura yang menjadi salah satu ikon pariwisata dan spiritualitas, yaitu Pura Luhur Uluwatu. […]
Keindahan Bunga Gemitir: Dari Ladang hingga Makna Sakral dalam Kehidupan Masyarakat Bali

Home Keindahan Bunga Gemitir: Dari Ladang hingga Makna Sakral dalam Kehidupan Masyarakat Bali Bunga gemitir lebih dari sekadar tanaman hias. Ia adalah simbol budaya, sumber penghidupan. (Foto: Mahendra) Bali selalu identik dengan keindahan alam dan kekayaan budayanya. Salah satu keindahan yang kerap menghiasi pulau ini adalah hamparan bunga gemitir atau yang dikenal luas sebagai marigold […]
Komunitas Dapur Jaba Paon, Dari Bencingah Gede Kaliasem untuk Kemanusiaan

Home Komunitas Dapur Jaba Paon, Dari Bencingah Gede Kaliasem untuk Kemanusiaan Dapur Jaba Paon bekerja sama dengan Brimob membuka dapur lapangan untuk menyiapkan dan membagikan makanan bagi para korban banjir. (Foto: Mahendra) Komunitas Dapur Jaba Paon lahir dari kepedulian masyarakat Kaliasem. Nama “Jaba Paon” diambil dari sebuah tempat di Kaliasem yang menjadi titik awal terbentuknya […]
Pulau Bali: Antara Pesona dan Ujian Alam

Home Pulau Bali: Antara Pesona dan Ujian Alam Pulau yang bukan hanya tentang keindahan, tetapi juga tentang keteguhan. Ujian alam memperlihatkan wajah aslinya. (Foto: Mahendra) Pulau Bali selama ini dikenal sebagai surga dunia. Pantainya yang menawan, sawah berundak yang hijau, pura megah di puncak bukit, hingga keramahan masyarakatnya menjadikan Bali selalu menjadi magnet bagi wisatawan […]
Dedikasi Pelatih Burung di Bali Zoo

Home Dedikasi Pelatih Burung di Bali Zoo Para pelatih burung berperan penting dalam menghadirkan pertunjukan yang memukau penonton. (Foto: Mahendra) Bali Zoo merupakan salah satu destinasi wisata keluarga yang terkenal di Bali. Tempat ini tidak hanya menyajikan pengalaman rekreasi semata, tetapi juga menjadi rumah bagi ratusan satwa dari berbagai belahan dunia. Di balik atraksi satwa […]